Blog ini adalah tempat saya menyimpan sekaligus berbagi tips seputar dunia blogging

Membuat Artikel Terkait Untuk Blog Amp


Membuat Artikel Terkait Untuk Blog Amp - Related Post atau Artikel terkait adalah kumpulan beberapa artikel berdasarkan label atau kategori artikel.widget ini biasanya di letakkan di bawah postingan blog.

Penggunaan widget ini bisa di bilang sangat penting bagi sebuah blog atau situs web.gunanya untuk menawarkan atau mereferensikan artikel sejenis pada artikel yang sedang di baca pengunjung blog.

Selain itu,dengan adanya artikel terkait yang di pasang dalam blog,pengunjung akan lebih betah berlama-lama.sehingga akan menekan tingkat Bounce Rate atau Rasio pentalan sebuah blog.

Jika Anda ingin menggunakannya untuk blog AMP,maka silahkan ikuti langkah-langkahnya berikut ini.

1. Silahkan masuk ke akun blogger.
2. Pilih Tema atau Themplate
3. Klik Edit HTML
Kemudian letakkan CSS di bawah pada bagian Style Amp Costum

.related-post{margin:20px 20px 0;padding:0} .related-post h4{background-color:#394264;font-size:20px;margin:0 0 10px;} .clear{clear:both;} @media screen and (max-width:414px){ .related-post {margin-bottom:0;} }

4. Cari kode <data:post.body/>.jika kode tersebut lebih dari satu(biasanya ada 2 atau 3),maka coba cari yang paling akhir.kemudian letakkan kode berikut di bawah <data:post.body/>


<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <div class='related-post'> <h4>ARTIKEL TERKAIT :</h4> <b:if cond='data:post.labels'> &#160; <b:loop index='x' values='data:post.labels' var='label'> &#160; &#160; <b:if cond='data:x==0'> <amp-iframe expr:src='&quot;https://cdn.rawgit.com/KompiAjaib/kompi-html/master/relatedposts_light.html?url=www.kutueblog.blogspot.com&amp;label=&quot; + data:label.name' frameborder='1' height='300' layout='fixed-height' sandbox='allow-scripts allow-same-origin allow-modals allow-popups'> </amp-iframe> &#160; &#160;</b:if> &#160;</b:loop></b:if></div> <div class='clear'/> </div> </b:if>

    pengaturan :
  1. ganti URL www.kutueblog.blogspot.com dengan URL blog Anda
  2. jika tidak berfungsi,coba ubah versi blog http ke versi https.


Perlu di ingat bahwa,cara membuat Artikel Terkait Untuk Blog Amp ini tentu saja hanya berfungsi untuk blog versi AMP/accelerated Mobile Page. Tidak akan berfungsi jika di gunakan pada blog non AMP.

Widget ini adalah kreasi dari Sang Master Kang Ady Suryadi.untuk lebih jelasnya silahkan kunjungi blognya langsung di sini KompiAjaib.com
 
Copyright © 2016
Created by Kang Ismet and DroidPluss